Mudahnya Memasak Sohun Goreng RRT ala Chef Muhammad Praktis Enak

Resep Sohun Goreng RRT ala Chef Muhammad mudah, gurih, praktis.

Sohun Goreng RRT ala Chef Muhammad Sore Bunda, saat ini bunda bisa menyiapkan resep Sohun Goreng RRT ala Chef Muhammad dengan 15 bahan dan 6 tahapan. Berikut ini bun cara menyiapkannya, tolong amati ya bun.

ads/responsive.txt

Bahan bahan Sohun Goreng RRT ala Chef Muhammad

  1. Persiapkan 250 gram : Sohun RRT.
  2. Menyiapkan 250 gram : Udang.
  3. Siapkan 250 gram : Daging Dada Ayam.
  4. Persiapkan 250 gram : Jamur Kuping Basah.
  5. Persiapkan 2 btg : Daun Bawang.
  6. Menyiapkan 8 siung : Bawang Putih.
  7. Menyiapkan 1 sdt : Merica Bubuk.
  8. Dibutuhkan 1 sdm : Kecap Asin.
  9. Siapkan 1 sdt : Kecap Ikan.
  10. Dibutuhkan 1 sdm : Kecap Manis.
  11. Siapkan 1 sdt : Minyak Wijen.
  12. Menyiapkan 1 sdt : Mushroom Sauce (bisa di skip).
  13. Dibutuhkan 1 sdt : Kaldu Bubuk.
  14. Dibutuhkan 1 sdm : Gula Pasir.
  15. Persiapkan 3 sdm : Margarin.

ads/link.txt

Proses memasak Sohun Goreng RRT ala Chef Muhammad


ads/responsive.txt
  1. Rendam Sohun RRT dengan air biasa selama 10 jam atau semalaman..
  2. Persiapkan bahan. Cincang bawang putih dan potong dada ayam, udang, daun bawang dan jamur seperti gambar tersebut..
  3. Lelehkan margarin. Masukkan bawang putih, tumis hingga harum. Disusul daun bawang..
  4. Masukkan udang dan ayam. Aduk hingga ayam dan udang berubah warna. Masukkan jamur. Tambahkan lada bubuk, kecap ikan, kecap manis, minyak wijen, mushroom sauce, kecap asin, kaldu bubuk, dan garam. (Disini saya sudah tidak pakai garam lagi). Tambahkan sedikit air. Aduk perlahan hingg mendidih..
  5. Masukkan sohun yang telah direndam selama semalam. Aduk hingga air meresap dan habis..
  6. Sohun Goreng RRT siap dinikmati. Selamat Mencuuubee!!🥰.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel